PROGRAM STUDI ILMU EKONOMI

VISI :Menjadi  Program Studi yang Unggul dan Inovatif dalam Ekonomi Kerakyatan berdasarkan  MAPALUS.

Unggul Memiliki lulusan dan temuan-temuan ilmiah yang mempunyai daya saing yang tinggi baik secara konseptual maupun faktual di tingkat nasional maupun internasional.

Inovatif  : Memiliki kemampuan dalam mendayagunakan keahliannya untuk menghasilkan karya/inovasi baru guna memberikan solusi dan gagasan yang bermanfaat bagi masyarakat dan lingkungannya

MISI :

1)Menyelenggarakan pendidikan dan pembelajaran berstandar nasional dalam bidang ekonomi kerakyatan, perencanaan pembangunan daerah, ekonomi moneter dan ekonomi internasional.

2)Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian yang inovatif dibidang ilmu ekonomi kerakyatan, perencanaan pembangunan daerah, ekonomi moneter dan ekonomi internasional

3)Menyelenggarakan Kerjasama secara local, nasional, dan internasional dengan kelembagaan terkait yang didalammnya terdiri atas pemerintah, perguruan tinggi negeri dan swasta, dunia usaha dan industry, non government organization dalam pengembangan tri dharma perguruan tinggi

4)Menyelenggarakan tata Kelola program studi dengan prinsip sustainable good governance yang berbasis teknologi informasi 5)Mengembangkan secara berkelanjutan nilai-nilai Pancasila, wawasan kebangsaan dan integritas civitas akademik.